fbpx
Janin pada kehamilan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 minggu.

Perkembangan janin usia 38 minggu

Pada kehamilan minggu ke 38, apabila Ibu belum melahirkan, berat badan janin akan mencapai sekitar 3,1 kg dengan panjang 48 cm. Rambutnya semakin panjang mencapai 5 cm. Begitu juga kukunya. Kulitnya juga sudah mulai berwarna sedikit merah jambu.

Sekarang setelah janin berusia 9 bulan dalam kandungan, ia sudah menyimpan lemak yang cukup di tubuhnya, sehingga suhu tubuhnya akan bisa bertahan stabil pada saat ia dilahirkan. Dan antibodi yang ia terima melalui plasenta akan membantunya melewati beberapa bulan awal kehidupannya dalam kondisi kesehatan yang baik.

Bagikan ini di: